Desa Batu Kajang

Kecamatan Batu Sopang
Kabupaten PASER - Kalimantan Timur

Artikel

Desa Batu Kajang Koordinasi Website Desa ke Diskominfostaper Kabupaten Paser

Kominfo Kab Paser

10 Desember 2025

80 Kali Dibaca

Tanah Grogot, 10 Desember 2025 – Pemerintah Desa Batu Kajang melakukan kunjungan koordinasi ke Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik, dan Persandian (Diskominfostaper) Kabupaten Paser. Kunjungan ini diterima langsung oleh Syaiful Kamil dari Bidang Aplikasi Informatika (Aptika) di ruang kerja Bidang Aptika.

Gambar_WhatsApp_2025-12-10_pukul_09-17-43_bdc2ae4d 

Dalam pertemuan tersebut, perwakilan Desa Batu Kajang yang dihadiri oleh Satrio berdiskusi mengenai optimalisasi pemanfaatan OpenSID sebagai platform website resmi desa. Pembahasan difokuskan pada peningkatan pengelolaan informasi desa, penyempurnaan konten, serta pemaksimalan fitur-fitur yang tersedia pada OpenSID agar dapat memberikan pelayanan informasi yang lebih baik kepada masyarakat.

Diskominfostaper melalui Syaiful Kamil menyampaikan harapan agar operator website Desa Batu Kajang dapat lebih aktif dalam mempublikasikan setiap kegiatan yang berlangsung di desa. Langkah ini diharapkan dapat meningkatkan transparansi, mempercepat penyampaian informasi, serta memperkuat keterbukaan layanan publik di tingkat desa.

Kegiatan koordinasi ini menjadi langkah awal untuk meningkatkan kualitas pengelolaan informasi digital Desa Batu Kajang dan memperkuat sinergi antara pemerintah desa dan Diskominfostaper Kabupaten Paser.

Penulis : Satrio

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Statistik Desa

Aparatur Desa

Kepala Desa

M NUR KASTALANI

Sekretaris Desa

Rina Sofiana, S.AB

Kaur Keuangan

Fadlan, S.Sos

Kaur Pemerintahan

Ernawati

Kasi Kesra

Suryani, S.Pd

Kaur Umum

Hetty Arbaniah

Kasi Pelayanan

Yona Apriastika, S.P

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Batu Kajang

Kecamatan Batu Sopang, Kabupaten PASER, 64

Transparansi Anggaran

APBD 2026 Pelaksanaan

APBD 2026 Pendapatan

APBD 2026 Pembelanjaan

Lokasi Kantor Desa

Latitude:-1.8257415274970725
Longitude:115.92011690139772

Desa Batu Kajang, Kecamatan Batu Sopang, Kabupaten PASER - Kalimantan Timur

Buka Peta

Wilayah Desa